ASSALAMU'ALAIKUM WR. WB

Kontrak Perkuliahan
 - Untuk Penilaian nya :
  • Formatif                     : 30% (Kehadiran, Kedisiplinan, Tugas Harian)
  • Untuk Nilai UTS       : 30% (QUIZ)
  • Untuk Nili UAS        : 40% (Tugas Akhir)



    - Agar Anda Mendapat Hasil yang Maksimal, disarankan untuk :
  •  Jangan hanya bergantung pada pertemuan dikelas
  •  Install software yangg diperlukan.
  •  Latihan mandiri.
  •  Baca apapun yang dapat membantu Anda.
  •  Kerjakan tugas-tugas.
  •  Indahkan Kedisiplinan.
Pengantar E-Learning 
 
Menurut Jaya Kumar C. (2002).
E-Learning sebagai media pengajaran dan pembelajaran dengan cara jarak jauh yang menggunakan rangkaian elektonik (LAN, WAN, atau internet) untuk menyampaikan isi pembelajaran, Interaksi, atau bimbingan.
Onno W. Purbo (2002)
menjelaskan bahwa istilah “e”atau singkatan dari elektronik dalam e-learning digunakan sebagai istilah untuksegala teknologi yang digunakan untuk mendukung usaha-usaha pengajaran lewat teknologi elektronik internet.

    Jadi, e-learning telah mempersingkat waktu pembelajaran dan membuat biaya studi lebih ekonomis. E-learning mempermudah interaksi antara peserta didik dengan bahan/materi, peserta didik dengan dosen/guru/instruktur maupun sesama peserta didik. Peserta didik dapat saling berbagi informasi dan dapat mengakses bahan-bahan belajar setiap saat dan berulang-ulang, dengan kondisi yang demikian itu peserta didik dapat lebih memantapkan penguasaannya terhadap materi pembelajaran.
Dalam e-learning, faktor kehadiran guru atau pengajar otomatis menjadi berkurang atau bahkan tidak ada. Hal ini disebabkan karena yang mengambil peran guru adalah komputer dan panduan-panduan elektronikpemrogram komputer. yang dirancang oleh "contents writer", designer e-learning dan
Dengan adanya e-learning para guru/dosen/instruktur akan lebih mudah :
  1. melakukan pemutakhiran bahan-bahan belajar yang menjadi tanggung jawabnya sesuai dengan tuntutan perkembangan keilmuan yang mutakhir
  2. mengembangkan diri atau melakukan penelitian guna meningkatkan wawasannya
  3. mengontrol kegiatan belajar peserta didik.
Kehadiran guru sebagai makhluk yang hidup yang dapat berinteraksi secara langsung dengan para murid telah menghilang dari ruang-ruang elektronik e-learning ini. Inilah yang menjadi ciri khas dari kekurangan e-learning yang tidak bagus. Sebagaimana asal kata dari e-learning yang terdiri dari e (elektronik) dan learning (belajar), maka sistem ini mempunyai kelebihan dan kekurangan.

Berikut ini adalah Tampilan e-learning Sistem Informasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta :



0 comments:

Post a Comment

About

.